Selasa, 29 Maret 2022

LPMPP UM Bengkulu Lakukan Benchmarking ke BPM UMY, UAD, dan UNIMA

Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pendiidkan (LPMPP) UM Bengkulu melakukan Benchmarking ke Badan Penjaminan Mutu di Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMA), Universitas Muhammadiyah Yogjakarta (UMY), dan Universitas Ahamad Dahlan (UAD) di Jogjakarta dari tanggal 10-15 Maret 2022.

Kegiatan ini diikuti oleh Seluruh Tim LPMPP. Kepala LPMPP UM Bengkulu Neli Definiati, S.P., M.P, Sekretaris sekaligus Kepala Bidang (Kabid) Audit Mutu Internal, Gunawan, M.Kom, Kabid Audit Mutu Eksternal dan Pengembangan Pendidikan Rio Saputra, M.Pd., Kabid Satuan Pengawas Internal (SPI) Drs. Khairul Bahrun, M.M dan 2 Tim LPMPP, Dr. Rina Yuniarti, M.Ak dan Saparudin Saroni, M.Pd.